Archive for August, 2010

Keyword super()

Tuesday, August 31st, 2010

Jika sebuah method mengoverride satu dari method superclass, kita bisa menggunakan method yang dioverride tsb melalui penggunaan keyword super. Kita juga dapat menggunakan keyword super utk menunjuk terhadap sebuah field yang tersembunyi (meskipun field tersembunyi tsb dikucilkan). Contoh: public class Superclass { public void printMethod() { System.out.println(“Print di Superclass”); } } Dibawah ini adalah sebuah […]

Overriding

Tuesday, August 31st, 2010

Overriding Yaitu suatu proses dimana menuliskan method yang sama (termasuk Jumlah parameter dan tipenya sama) tetapi pengimplementasiannya(tujuan penggunaan) berbeda, hal inilah yang membedakannya dengan overloading, walaupun overloading jg menuliskan method yang sama. Proses overriding biasanya terjadi pada kelas turunan. contohnya: class Lingkaran { double r; double Luas(double r) { return 3.14 * this.r * this.r; […]

Thread bagian 2

Wednesday, August 4th, 2010

2. Extending Kelas Thread Prosedur untuk menciptakan threads berdasarkan mengextend Thread adalah sbb: 1. Sebuah kelas mengekstend kelas Thread selanjutnya mengoverride method run() dari kelas Thread untuk menentukan kode yang dieksekusikan oleh thread. 2. Subclass ini boleh memanggil sebuah konsrtruktor Thread secear eksplisit di konstruktornya sendiri untuk menginisialisasi thread tersebut, menggunakan pemanggilan super(). 3. Method […]